kali ini saya akan memberikan bagaimana caranya membuat sebuah widget iklan melayang pada blogger, mungkin bagi sebagian besar para blogger mempunyai iklan seperti iklan adsense, iklan pribadi atau iklan sejenis lainnya yang dapat di masukan di blog anda, namun sering kali banyak keluhan tentang penampatan iklan yang kurang strategis dan sedikit sekali yang mengunjungi atau yang mengklik iklan yang sudah tampil tersebut. Nah, dengan banyaknya keluhan tersebut mungkin dengan cara menempatkan iklan melayang dibawah blog menjadi solusi bagi anda yang sedikit klik iklan pada blog anda.
Membuat iklan melayang di bawah footer blog mungkin banyak yang mengira akan melanggar TOS dari beberapa menyedia layanan iklan seperti adsense, namun menurut saya itu tidak menjadi masalah, karena peraturan tos dari penyedia layanan iklan biasanya membahas tentang ketergangguan atau keterpaksaan pengunjung untuk mengklik iklan, beda dengan menempatkan iklan di bawah blog dengan melayang apa lagi disertai dengan tombol close yang memberikan kebebasan untuk para pengunjung yang mau mengklik atau menutup iklan tersebut, jadi apakah itu melanggar TOS? menurut saya itu tidak.
Oke bagi anda yang ingin menempatkan iklan melayang dibawah footer blog dengan tombol close bisa ikuti cara mudah yang saya berikan berukut ini. Oke langsung ke tekape.
Cara Mudah Memasang Iklan Melayang dibawah Blog dengan Tombol Close
1. Pertama anda buka dasboard blog anda.
2. Lalu anda bisa masuk kemenu "Tata Letak" dan klik "Tambah Gadget".
3. Setelah itu klik "HTML/Javascript", Kosongkan Judul dan Masukan Kode berikut ini.
4. Terakhir anda bisa "Simpan".
5. Selesai dan lihat hasilnya.
Oke mungkin itu saja yang bisa saya bagikan mengenai "Cara Membuat Iklan Melayang di Blog dengan Tombol Close" ini, semoga dengan apa yang sudah saya posting kali ini dapat bermanfaat bagi Anda.
Terimakasih.